Kenaikkan Harga BBM Pukul 3 Sektor Ekonomi, Proteksi Risikonya Melalui Asuransi Rama

Sektor Ekonomi Terdampak Kenaikan Harga BBM

KENAIKKAN harga Bahan Bakar Minyak (BBM) dipercaya memberikan pukulan telak bagi 3 sektor ekonomi. Adapun sektor paling terdampak adalah terkait transportasi, logistic, dan jasa perjalanan atau pariwisata. Pusaran impactnya akan kuat dirasakan hingga dua bulan. Untuk itu, masyarakat juga diminta mewaspadai risiko yang ditimbulkannya. Agar risiko yang muncul minimal, maka aset wajib diproteksi melalui No.1 The Most Trusted Insurance 2022 Asuransi Rama.

Pemerintah secara resmi sudah menaikkan harga BBM pada Sabtu (3/9). Kenaikkan harga diberlakukan untuk varian Pertalite, Solar, dan Pertamax. Untuk Pertalite kini memiliki banderol baru Rp10 Ribu/Liter. Harga sebelumnya adalah Rp7.650/Liter. Adapun Solar diberi banderol baru Rp6.800/Liter, padahal sebelumnya hanya Rp5.150/Liter. Semakin menarik, Pertamax juga naik Rp14.500/Liter dari Rp12.500/Liter. Reaksi beragam juga ditunjukkan oleh masyarakat terkait kebijakan tersebut.

No.1 The Most Trusted Insurance 2022

Atas kebijakan kenaikkan harga BBM tersebut, respon keras pun diberikan public. Acuannya hasil riset Lembaga Survei Indonesia (LSI), 13-21 Agustus 2022. Survei tersebut menggunakan 1.220 responden dengan metode multistage random sampling. Margin of error-nya 2,9% dengan tingkat kepercayaan 95%. Adapun hasilnya, sebanyak 58,7% responden menyatakan tidak setuju dengan kenaikkan harga BBM tersebut. Mereka mengabaikan potensi bertambahnya hutang negara bila BBM tidak dinaikkan.

Lebih lanjut, kebijakan kenaikkan BBM tersebut memang akan memberikan impact langsung pada beberapa sektor ekonomi. Tekanan terbesar pun akan dirasakan sektor transportasi, logistic, dan jasa perjalanan wisata. Sektor lain yang ikut terpapar kebijakan tersebut adalah pendidikan dan perbankan. Namun, tekanannya tidaklah terlalu besar. Dan, dampak kenaikkan harga BBM tersbeut akan dirasakan pada satu hingga dua bulan ke depan. Dampaknya terhadap inflasi juga akan terlihat jelas.

Indonesia Golden Insurance Company Winner 2022

Adapun saat ini banyak lini usaha yang menunggu. Melakukan test ombak sebelum mengambil kebijakan. Adapun kebijakan yang bisa diambil adalah menaikkan harga jual produknya atau menahannya. Meski demikian, formulasi terbaik ditawarkan oleh Asuransi Rama untuk mengeliminir faktor risikonya. Sebab, Asuransi Rama menyediakan fitur lengkap, seperti Asuransi Kendaraan Bermotor, Rekayasa, Kecelakaan Diri, dan Tanggung Gugat.

Asuransi Rama juga menyiapkan fitur Asuransi Pengangkutan, Harta Benda, Suretyship, hingga Asuransi Lainnya. Memiliki tagline Mudah, Cepat, danTerpercaya, Asuransi Rama juga ditopang oleh sistem digital terbaik. Mengembangkan sistem pengurusan polis secara digital. Melalui E-Polis, rasio akurasi pencairan klaimnya sempurna 99,6%. Artinya, tidak ada status gagal bayar. Hemat waktu dan pembiayaan. Berdiri sejak Agustus 1978, Asuransi Rama sudah menerbitkan 1,6 Juta polis.

No.1 Indonesia Best Performing Award 2022

Memudahkan layanan bagi konsumen, sedikitnya 800 bengkel resmi pun disiapkan. Saat risiko muncul, masyarakat bisa mengakses bengkel terdekat dengan TKP (tempat kejadian perkara). Asuransi Rama juga dihadirkan melalui Kantor Cabang dan Kantor Pemasaran pada 13 kota. Untuk Kantor Pemasarannya berada di Bandung, Semarang, Yogyakarta, Solo, Surabaya, dan Malang. Hadir juga di Medan, Pekanbaru, Palembang, Batam, dan Makassar.

Untuk informasi lebih detail bisa ditanyakan langsung kepada Asuransi Rama melalui nomor telepon (+62) 81929302456 atau (+6221) 50100947/946. Bisa juga datang ke AXA TOWER 29th Floor, Suite #07, dengan alamat di Jl. Prof. DR. Satrio Kav. 18, Kuningan Jakarta Selatan, Jakarta. Alternatif Kantor Cabang Asuransi Rama lainnya ada di Mall Artha Gading Lt.3, 3F/A.5/002, Jl. Artha Gading Selatan No.1, RT.18/RW.8, Kelapa Gading Barat, Kelapa Gading, Jakarta Utara. Namun, ingat, tetap patuhi protokol kesehatan agar ancaman kasus Covid-19 tidak membesar dan menyebar. (*)